Bootstrap : Mengatur Tampilan Tabel dengan Bootstrap

Assalammualaikum Wr. Wb.

Kali ini saya akan sharing mengenai cara mengatur tampilan tabel HTML dengan Bootstrap, Bagaimana Caranya?...simak aja yaaa.....

A. PENDAHULUAN
  • Pengertian
Tabel merupakan suatu tampilan yang biasanya digunakan untuk menampung data data yang ada.
  • Latar Belakang
Ingin menggunakan tabel dengan Bootstrap.
  • Maksud dan Tujuan
Dapat Menggunakan dan mengatur tampilan tabel dengan Bootstrap.

B. ALAT DAN BAHAN
  • Text Editor
  • Library CSS (Bootstrap)
  • Web Browser
  • 1 Unit PC/Laptop
C. JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
  • Sekitar 20-30menit an
D. RANGKAIAN KEGIATAN
  • Definisi Tabel 
Tabel merupakan alat yang digunakan untuk menampung data data. di bootstrap kita bisa mengatur tampilan tabel dengan hanya memberi nama class pada tabel sesuai ketentuan yang telah dibuat oleh pembuat bootstrap.
  • Cara Custom Tampilan Tabel
Ada banyak macam pilihan class tabel di Bootstrap. diantaranya adalah sebagai berikut....

  1. table digunakan untuk memberi gaya dasar untuk tabel.
  2. table-stripped digunakan untuk menambahkan zebra-garis-garis ke tabel.
  3. table-bordered digunakan untuk menambahkan garis tepi pada tabel, di pinggir, dan disekitar kolom untuk membatasi baris satu dengan lainnya dan juga kolom satu dengan kolom lainnya.
  4. table-hover digunakan untuk memberi efek saat kursor diarahkan ke tabel.
  5. table-condensed (saya masih bingung)
  6. table-responsive digunakan untuk memberi efek responsiv pada tabel.

dan juga selain memberi class di tabel, kita dapat memberi warna di kolom atau baris di tabel dengan caratext/cs memberi class di tag <tr> maupun <th> dan <td>.

berikut merupakan macam macam classnya...
  1. active digunakan untuk membri warna abu abu dan juga berlaku warna melayang ke baris tabel atau ke sel tabel.
  2. warning digunakan untuk memberi warna kuning dan juga memberi peringatan yang mungkin memerlukan perhatian.
  3. info digunakan untuk memberi warna biru digunakan untuk menunjukan perubahan informatif netral atau tindakan.
  4. danger digunakan untuk memberi warna merah digunakan untuk menunjukan tindakan yang berbahaya atau berpotensi negatif.
  5. success digunakan untuk memberi warna hijau digunakan untuk memberi tindakan berhasil.
berikut merupakan contoh penggunaan bootstrap dalam tabel.



 dan jika dibuka di browser, maka hasilnya akan menjadi seperti ini...



E. HASIL YANG DIDAPATKAN
  • Dapat Mengatur tampilan tabel dengan Bootstrap.
F. TEMUAN PERMASALAHAN
  • Tidak Ada
G. KESIMPULAN
  • Pada pemanggilan bootstrap tabel, di depan memanggil class "table" lalu table efek nya.
H. REFERENSI
  • W3Schools

Sekian sharing yang dapat saya sampaikan hari ini.....

Semoga bermanfaat....

Wassalammualaikum Wr. Wb.